Program studi (prodi) D3 Rekayasa Perangkat Lunak Aplikasi sebagai prodi yang sangat mengusung kegiatan Merdeka Belajar, memberikan apresiasi terhadap aktifitas mahasiswa yang mengikuti event nasional. Bahkan salah satu dosen telah mengimplementasikan hal ini sebelum adanya program Kampus Merdeka, Merdeka Belajar yang dicanangkan sebagai program pemerintah atas arahan Bapak Menteri Nadiem Makarim.

Sejak tahun 2020 lalu, sudah banyak mahasiswa program studi D3 Rekayasa Perangkat Lunak Aplikasi mengikuti perlombaan bertaraf regional sampai tingkat internasional. Berikut adalah daftar prestasi mahasiswa D3 Rekayasa Perangkat Lunak Aplikasi yang telah mengikuti berbagai perlombaan maupun event-event nasional :

Semoga semakin banyak mahasiswa yang mengikuti lomba maupun event nasional.

Untuk daftar lengkap lomba maupun event yang diikuti mahasiswa, silahkan lihat pada link https://bit.ly/PrestasiMahasiswaRPLA .